Tag: tiemoue bakayoko

Mengenal Boubakary Soumare, Incaran AC Milan Berpotensi jadi Investasi Jangka Panjang yang Brilian

Nama Boubakary Soumare diprediksi saat ini menjadi buah bibir bagi pendukung setia AC Milan , Milanisti. Pasalnya, pemain berusia 21 tahun itu tengah getol diburu oleh AC Milan dalam bursa transfer pemain musim panas ini. Sekedar informasi saja, nama Boubakary Soumare mulai dilirik oleh AC Milan untuk mengantisipasi kegagalan transfer Tiemoue Bakayoko. Alotnya negosiasi Tiemoue…

By admin September 8, 2020 0